Ide Gila

Mungkin ini hanyalah sebuah ide atau khayalan belaka yang entah bisa d terapkan atau tidak ya..?? Tapi namanya sebuah ide ya baiknya d tulis aja deh...
Begini ceritanya,,,Sewaktu melintasi jalan raya yang macet ditambah lagi cuaca panas terlintas d pikiranku bagaimana cara mengatasi atau mengurangi pemanasan global.
Akhirnya muncul lah tuh ide..
Memanfaatkan air laut yang melimpah ruah dan ga bakalan surut.. Caranya sederhana aja,cuma mungkin pengerjaannya yang butuh waktu dan tenaga besar,ditambah biaya yang tidak sedikit.
Pertama bagaimana cara merubah air laut menjadi tawar dgn proses reverse osmosis..setelah itu air yg sudah menjadi tawar d salurkan d berebagai jalan di kota yg mempunyai tingkat suhu yang cukup panas dan padat melalui pipa pipa bawah tanah yang d teruskan ke setiap tiang (sprti tiang listrik) untuk d semprtotkan..
Setiap tiang d beri alat spray yang memiliki alat waktu otomatis guna menyemprtkan air seperti layaknya embun pagi..jarak tiap tiang 10-15 meter.. Atau bisa juga d bikin katub d satu mesin guna membuka / menutup dan mendorong debit air yang telah d proses menjadi tawar menuju tiang tiang spray.
Demikian sebuah ide saya dan berharap dapat bermanfaat untuk ke depannya sehingga pemerintah tidak perlu repot mencari solusi dari pemanasan global...
Moga aja ada Instansi dari pemerintah yang membaca blog ini dan mempertimbangkannya.. hehehe Ngarep...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar